Hati hati banyak jalan berlubang -Musim hujan tidak hanya membuat orang mudah terserang penyakit, tetapi juga bisa menyebabkan banjir, longsor dan jalan berlubang. Musim hujan dikaitkan dengan jalan berlubang? memang awalnya terdengar aneh tapi coba diperhatikan seksama, ketika musim hujan banyak jalan yang rusak dan berlubang di ruas jalan kota atau jalan utama sepanjang pantura terutama yang masih aspal.
Hati hati banyak jalan berlubang
Reply